Selasa, 15 November 2011

GBPUSD: Potensial Jenuh Jual, Resistance di Kisaran 1.5901 – 1.5980

Setelah melemah cukup tajam. Saat ini poundsterling berada di area support kuat dimana ada peluang pound akan menguat kembali. Secara teknikal indikator stochastic berada dalam kondisi jenuh jual. Pecahnya resistan 1.5901 berpotensi akan membawa pound menguat dan bergerak menuju resistan 1.5980. Waspadai jika support 1.5866 ditembus dimana harga cenderung akan meneruskan pelemahannya dengan bergerak menuju support 1.5800.


GBPUSD: Potensial Jenuh Jual, Resistance di Kisaran 1.5901 – 1.5980

Tidak ada komentar: